Posisi Pekerjaan
Designer UI/UX- Memiliki pengetahuan mendalam tentang prinsip-prinsip desain grafis dan seni visual.
- Memiliki kepekaan tinggi terhadap seni visual, dengan kemampuan menganalisis dan menghasilkan karya yang estetis dan fungsional.
- Berorientasi pada pembelajaran dan pengembangan diri terhadap hal-hal baru di bidang desain dan teknologi.
- Memahami konsep dan teknologi pengembangan web, Android, dan iOS dengan baik.
- Memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun di industri kreatif atau desain.
- Mampu bekerja secara kolaboratif sebagai bagian dari tim, dengan kemampuan komunikasi yang baik.
- Memahami dasar-dasar proses desain, termasuk riset, perancangan, dan implementasi.
- Terampil dalam menggunakan berbagai alat desain, seperti Adobe Creative Suite, Figma, atau Sketch.
- Memiliki pemahaman mendalam tentang perilaku pengguna di platform digital dan prinsip desain responsif.
- Menyadari pentingnya pengalaman pengguna (UX) dan memiliki selera desain yang baik.
- Bersemangat untuk berkontribusi pada pengembangan aplikasi digital kreatif berkualitas tinggi.
- Antusias bekerja di lingkungan studio yang mendukung, positif, dan penuh semangat, bersama rekan-rekan yang ramah dan berkomitmen.
Lokasi Pekerjaan:
Bandung, Jawa Barat
Bandung
Jawa Barat
40114
Indonesia
Gaji:
IDR
9.000000
Per bulan
Cara Melamar Pekerjaan:
Metode Pelamaran: email
Informasi Kontak: Hello@rollingglory.com